Tips, Travel

Agen Perjalanan Wisata di Kota Medan: Daftar Lengkap

Agen perjalanan wisata di kota Medan – Melakukan traveling tanpa menggunakan sebuah agen perjalanan mungkin saja bisa lebih menghemat biaya. Namun tahukah kamu, hal tersebut justru malah akan membuat anggaran liburan bisa menjadi membengkak, karena kamu mungkin tidak bisa membuat sebuah perencanaan mengenai tempat mana saja yang perlu kamu kunjungi nantinya. Untuk itu, bagi kamu yang ingin traveling ke kota Medan, ada baiknya kamu menggunakan agen perjalanan wisata di kota Medan.

Source: freepik

Daftar Agen Perjalanan Wisata di Kota Medan Terlengkap

Kota Medan merupakan salah satu kota di pulau Sumatera yang sering dijadikan destinasi wisata. Hal ini dikarenakan, di kota yang menjadi ibukota Sumatera Utara ini, kamu bisa menemukan sejumlah tempat yang menarik, yang sayang jika kamu lewatkan begitu saja.

Meskipun demikian, ada baiknya jika kamu menggunakan agen perjalanan wisata di kota Medan. Mengapa demikian? Karena dengan mengandalkan agen perjalanan tersebut, liburan kamu bisa terencana dengan baik dan bisa disesuaikan dengan budget yang kamu miliki.

Penasaran, apa saja agen perjalanan wisata yang ada di kota Medan ini? Ini dia beberapa diantaranya:

  • Aulia Tour Medan 

Jalan Pembangunan IV nomor 116, Kelurahan Tanjung Gusta, Helvetia, tanjung Gusta, Kecamatan Medan Helvetia, Kota Medan, Sumatera Utara. Kode Pos 20125. Nomor telepon 0813-7013-4573

  • PT Lovely Holidays Tour and Travel

Jalan Ir.H.Juanda nomor 55 A-B Sukaraja, Kecamatan Medan Maimun, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara. Kode pos 20159. Nomor telepon 0813-7070-1997

  • Angkasa Tour and Travel Medan

Jalan Wahidin nomor 65A, Pandau Hulu II, Kecamatan Medan Area, Kota Medan, Sumatera Utara. Kode pos 20233. Nomor telepon 0617-321-188

  • Travel Medan Kisaran ZREnt.id 

Jalan Kenanga raya Gang Perdamaian nomor 9D Medan, Sumatera Utara. Kode pos 20132. Nomor telepon 0852-0734-6146

  • CV Win Travel Medan – Padang Sidempuan

Jalan Panglima Denai nomor 70A, kota Medan, Sumatera Utara. Kode pos 20082. Nomor telepon 0813-9234-9400

  • Hore Wisata

Jalan Jamin Ginting nomor 222, Padang Sidempuan. Nomor telepon 0819-828-117

  • Eric Travel

Jalan KH. Wahid Hasyim (SEI WAMPU) nomor 92 Medan, Sei Sikambing D, Kecamatan Medan Petisah, Kota Medan, Sumatera Utara. Kode pos 20119. Nomor telepon 061-457-8899

  • Enjoy Holiday Medan

Agen perjalanan wisata di kota Medan yang satu ini berlokasi di pusat kota Medan, kode pos 20146. Nomor telepon 0617-9740-442

  • WIN Travel Medan – P.Baru- B.Batu – Dumai

Jalan Marindal km 6,5 Timbang Deli, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan, Sumatera Utara. Kode pos 21147. Nomor telepon 0815-3443-9994

  • CV Alto Travel Medan

Jalan H.M. Puna Sembiring, Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara. Kode pos 20353. Nomor telepon 0822-4695-9628, dan juga 0882-6216-2296

  • Mega Kencana Tours

Jalan Brigjen Katamso nomor 395, Sei Mati, Kecamatan Medan Maimun, Kota Medan, Sumatera Utara. Kode pos 20158. Nomor telepon 0822-7227-000

Source: freepik

Berikut daftar agen perjalanan wisata di kota Medan yang bisa kamu pilih untuk berlibur ke ibukota Sumatera Utara ini. Perlu diingat, bahwa dengan menggunakan agen perjalanan, liburan kamu bisa lebih terencana, yang tentunya bisa lebih menghemat pengeluaran. Selain itu, keuntungan memakai agen perjalanan wisata lainnya adalah, kamu bisa mendapatkan schedule liburan yang tertata dan teratur. Sehingga kamu sudah punya agenda liburan yang jelas dan menghemat waktu. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *